Kartu Register Kegiatan Kelompok PIK Remaja dan Mahasiswa (R/I/PIK-R/M/15)
Pusat Informasi dan Konseling Remaja/Mahasiswa (PIK-R/M) adalah suatu wadah kegiatan program GenRe dalam rangka penyiapan kehidupan berkeluarga bagi remaja/mahasiswa yang dikelola dari, oleh dan untuk remaja/mahasiswa guna memberikan pelayanan informasi dan konseling tentang perencanaan kehidupan berkeluarga bagi remaja/mahasiswa serta kegiatankegiatan penunjang lainnya.
Register Kegiatan Kelompok PIK R/M (R/I/PIK-R/M/15)
Register ini (R/I/PIK-R/M/15) dibuat oleh Ketua kelompok PIK-R/M, digunakan sebagai sarana untuk mencatat kegiatan pelayanan informasi/penyuluhan dan konseling yang dilakukan dalam satu bulan serta keaktifan anggotanya.
Kartu ini dilaporkan kepada PPLKB/Petugas KB Kecamatan selambat-lambatnya pada tanggal 3 bulan lapor selanjutnya.
Download:
Kartu Register Kegiatan Kelompok PIK Remaja dan Mahasiswa (R/I/PIK-R/M/15)
Baca Juga
Post a Comment
Post a Comment